Halal-Bihalal Bakorcab Fokusmaker
Forum Komunikasi Studi Mahasiswa Kekaryaan (FOKUSMAKER) Kabupaten Bogor mengadakan agenda tahunan halal-bihalal sebagai penutup dalam rangkaian kegiatan di bulan suci ramadhan. sekaligus bersilaturahmi dengan sesama anggota Bakorcab Fokusmaker dan konsolidasi tentang rangkaian kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan Fokusmaker kedepan nya.
acara dimulai pada malam hari dengan malam inagurasi, Sesi Silaturahmi dengan sesama anggota dan pengurus Fokusmaker. obrolan santai dan ringan untuk lebih mempererat tali silaturahmi sesama anggota dan para pengurus Fokusmaker. acara ditutup dengan makan bersama di malam harinya.
Hari berikutnya dimulai tahap konsolidasi yang mana di dalam pertemuan kali ini menghasilkan Kader Fokusmaker akan maju pada pemilihan KNPI kabupaten mendatang.
Menurut Ketua Bakorcab Fokusmaker Bogor, Moch Asep Solihin menyatakan sudah saatnya untuk Kader Fokusmaker maju mencalonkan diri pada pemilihan KNPI kabupaten Bogor mendatang. dan alhamdulillah Kader Fokusmaker dapat restu Dari Ketum Depinas SOKSI.. Restu Ketum Depinas SOKSI
Berikut ini merupakan dokumentasi foto halal-bihalal Bakorcab Fokusmaker
Semoga apa yang kita harapkan dan cita-citakan terkabul menjadi sebuah kenyataan. Maju Terus Pantang Mundur.
0 Response to "Halal-Bihalal Bakorcab Fokusmaker"
Post a Comment